• me as A Blogger

    Ganti Niche Blog, atau Buat Blog Baru

    Entah kenapa pagi ini, tiba-tiba terpikir pengen ganti niche blog, dari yang semula Parenting, pengen pindah ke healthy lifestyle dan produktivitas saja. Mungkin karena perubahan preferensi dalam hidup juga. Sehingga perhatian saya malah lebih banyak tercurah kesana. Ide-ide tentang dua topik tersebut, seolah tidak berhenti mengalir. Topik parenting pun sebetulnya…

  • me as A Blogger

    Kalau FB Tutup, Kamu Pindah Kemana?

    Sepanjang hari Minggu, timeline saya penuh dengan pertanyaan “Kalau Facebook tutup, kamu mau kemana?”. Eaaaa…. Timeline Bu-ibu, isinya apa? Kabar jika kemungkinan pemerintah menutup akses pengguna Facebook, memang cukup membuat khawatir. Bagi saya, Facebook itu media sosial paling ramah. Siapa saja bisa berada di dalamnya. Mulai dari yang profesional, sampai…

  • me as A Blogger

    Saya Bukan ODOP-er

    Ceritanya nih, mulai tahun ini kepingin rajin update blog. Sejak dari awal dulu ngeblog, dalam setahun tuh, belum pernah jumlah artikelnya tembus hingga 100 artikel. Niatnya juga ingin mengikuti saran Mbak Sinta Rhies tentang trik meningkatkan view halaman per bulan, dengan cara update post tiap hari. Sederhananya, dengan membuat post…

  • me as A Blogger

    Anda Seorang Guru? Maka Menulislah, seperti Yurmawita

    Setiap masuk ke lingkungan baru, yang anggotanya bukan penulis, saya sering mencoba berusaha menumbuhkan budaya cinta menulis, utamanya nge-blog. Terlebih bila dalam komunitas tersebut ada yang berprofesi sebagai guru.  Bukan karena untuk promosi diri, tapi karena saya sudah merasakan manfat dari aktivitas menulis dan nge-blog. Saya tidak sedang bicara manfaat…